


Jakarta (Greeners) – Jasa Marga mencatat sebanyak 1.393.861 kendaraan kembali ke wilayah Jabotabek usai Hari Raya Idulfitri. Komite Penghapusan Bensin Bertimbal (KPBB) mengingatkan ancaman beban pencemaran udara di sepanjang rute […]

Jakarta (Greeners) – Kualitas udara DKI Jakarta pada tahun 2023 menurun signifikan dibandingkan tahun-tahun sebelumnya. Melihat permasalahan tersebut, Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta akan kebut penanggulangan polusi udara di […]

Jakarta (Greeners) – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta mengetatkan pengawasan cerobong industri untuk memulihkan polusi udara di Jakarta. DLH DKI Jakarta memberikan sanksi paksaan pemberhentian sementara kepada perusahaan yang […]

Jakarta (Greeners) –Β Koalisi Inisiatif Bersihkan Udara Kota dan Semesta (Koalisi IBUKOTA) mendesak pemerintah cepat mengendalikan polusi udara. Koalisi meminta segera disahkannya Peraturan Gubernur (Pergub) Tentang Strategi Pengendalian Pencemaran Udara […]

Jakarta (Greeners) – Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyebut, sektor transportasi berpeluang besar memperbaiki kualitas udara dan mengatasi polusi udara. Upayanya antara lain pengetatan uji emisi, penggunaan kendaraan listrik […]


Jakarta (Greeners) – Polusi udara di DKI Jakarta masih menjadi sorotan karena buruknya kualitas udara. Butuh sejumlah upaya guna mengatasi persoalan ini. Selain membahayakan kesehatan, polusi udara juga merugikan perekonomian. […]

Jakarta (Greeners) – Jaminan kualitas udara yang baik merupakan salah satu hak dasar yang harus para pekerja atau buruh informal dapatkan. International Labour Organization (ILO) menyatakan 21 % penyakit pada […]

Jakarta (Greeners) – Komite Penghapusan Bensin Bertimbal (KPBB) mengingatkan pemudik untuk mewaspadai ancaman polusi udara saat mudik. Lonjakan pemudik jelang Lebaran 2023 akan meningkatkan timbulan polusi udara dari kendaraan bermotor. […]

Jakarta (Greeners) – Nafas Indonesia menampilkan data terbaru polusi udara selama bulan Maret 2023. Terungkap polusi udara hampir meningkat 200 %. Lima kota besar menunjukkan kualitas udara yang tidak sehat. […]

Jakarta (Greeners) – Polusi udara menjadi permasalahan global yang tak hanya berdampak buruk para kesehatan penduduk, tapi juga membebani keuangan negara. Anggaran Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan yang menanggung […]

Jakarta (Greeners) – Peringatan Hari Raya Nyepi oleh umat Hindu di Bali berdampak signifikan terhadap lingkungan. Selama lebih dari 24 jam Bali bebas dari polusi udara dan cahaya. Badan Meteorologi, […]

Jakarta (Greeners) – Polemik jual beli pakaian bekas terus memasuki babak baru. Larangan menguat, bahkan pemerintah memusnahkan 730 bal pakaian bekas senilai hampir Rp 10 miliar. Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan […]

Jakarta (Greeners) – Permasalahan pencemaran udara di Jakarta masih menjadi pekerjaan rumah (PR) besar yang harus dituntaskan. Dari data yang ada, sektor transportasi menjadi sumber polusi terbesar di Jakarta. Laporan […]