Flora
28 Jan 2023

Buah stroberi termasuk dalam buah yang digemari karena aromanya yang khas, warna merah cerah, teksturnya yang berair, dan rasa manisnya. Keluarga dari Rosaceae ini kerap dijadikan berbagai olahan makanan seperti […]

Sehat
23 Nov 2022

Bayangan tentang diet yang harus menahan lapar dalam waktu tertentu tentu sangat menyiksa. Namun, Sobat Greeners tak perlu khawatir karena bisa menerapkan diet Mediterania. Diet jenis ini tidak memiliki aturan […]

Sehat
3 Nov 2022

Susu sangat penting bagi tumbuh dan kembang manusia karena memiliki banyak kandungan bermanfaat. Segala usia bisa mengonsumsi susu untuk menyeimbangkan kebutuhan gizinya. Susu umumnya mengandung kalsium, fosfor, magnesium, dan protein […]

Flora
28 Okt 2022

Kekayaan laut Indonesia menyimpan beragam potensi. Tidak cuma sektor perikanan, wilayah bahari Nusantara juga menyediakan berbagai komoditas yang bermanfaat bagi manusia. Salah satunya adalah selada air, organisme laut yang berpotensi […]

Flora
22 Sep 2022

Tampilan daun mitsuba memang mirip seperti seledri. Tumbuhan hijau tersebut memiliki permukaan yang halus tapi dengan tepian bergerigi. Keduanya juga sama-sama dimanfaatkan sebagai bumbu atau hiasan makanan, sehingga cukup sulit […]

Sehat
17 Jul 2022

Baru-baru ini muncul banyak trend “Natto Challenges” di media sosial yang cukup menarik perhatian masyarakat Indonesia. Challenges tersebut memperlihatkan reaksi dari masing-masing orang ketika mereka mengonsumsi natto. Reaksinya sangat beragam, […]

Top