


Jakarta (Greeners) – Momen Lebaran Idul Fitri 1440 H segera tiba, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) kembali menyerukan ajakan kepada masyarakat khususnya para pemudik untuk mengurangi penggunaan sampah plastik […]

Ibadah bulan puasa Ramadan yang identik dengan anjuran untuk menahan diri dan disiplin, ternyata justru memperlihatkan pola konsumsi yang berlebih selama bulan Ramadan terutama terhadap timbulan sampah plastik. Berdasarkan […]

Pemerintah daerah Kota Bogor dan pemerintah provinsi DKI Jakarta menyatakan tidak akan mundur untuk memproses dan menjalankan kebijakan pembatasan timbulan sampah plastik sekali pakai.

Asosiasi Daur Ulang Plastik Indonesia (ADUPI) menggugat Pemda Bali atas kebijakan pembatasan sampah plastik. Kekhawatiran akan berkurangnya material plastik untuk di daur ulang dan sikap pemda yang tidak konsekuen diduga menjadi alasannya.

Pemerintah kota New York membagikan botol air minum yang diproduksi oleh S’well kepada semua pelajar di kota tersebut secara gratis. Program ini setidaknya dapat mengurangi penggunaan 54 juta botol plastik sekali pakai di kota New York.


Di perairan Amsterdam, sampah plastik juga menjadi salah satu masalah utama pencemaran lingkungan. Plastic Whale tergerak untuk mengolah sampah plastik yang tersebar di kanal kota menjadi sesuatu yang berguna.

Adi Asmawan membuat bisnis ritel non limbah bernama Saruga. Misi dari Saruga ialah memotong jalur distribusi dari sisi ritel dalam menekan laju sampah.

Pada peringatan HPSN 2019 pemerintah fokus pada penanganan pencemaran sampah plastik. Pemerintah juga meluncurkan Gerakan Indonesia Bersih untuk menangani permasalahan sampah di Indonesia.

Sadar bahwa masalah sampah plastik bukan hanya tanggung jawab pemerintah, sekelompok pengusaha ritel membentuk konsorsium bernama NextWave Plastics.

Kabupaten Badung saat ini memiliki dua Peraturan Bupati (Perbup) untuk mengurangi sampah plastik, yakni Perbup Nomor 47 tahun 2018 dan Perbup Nomor 48 Tahun 2018.

Seekor paus sperma ditemukan terdampar dalam keadaan mati di wilayah perairan Pulau Kapota, Resort Wangi-Wangi, Sulawesi Tenggara. Di dalam lambungnya ditemukan berbagai jenis sampah plastik dengan berat 5,9 kg.

Gerakan global #breakfreefromplastic bekerja sama dengan Aliansi Zero Waste Indonesia (AZWI) menggelar aksi bersih pantai dari sampah plastik di Bali, Minggu (28/10/2018).

Kementerian Kelautan dan Perikanan melalui dari Direktorat Jenderal Pengelolaan Ruang Laut mengalokasikan 2,5 miliar rupiah untuk penyediaan fasilitas fisik pengelolaan sampah plastik.