
Konflik


Jakarta (Greeners) – Gabungan dari beberapa Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) kembali mengecam tindakan represif yang dilakukan oleh aparat Kepolisian, TNI, Polisi hutan dan Satuan Pengaman (Satpam) milik PT. Musi Hutan […]

Jakarta (Greeners) – Dalam kurun 25 tahun, sebanyak 70 persen dari hutan dataran rendah yang menjadi habitat gajah telah musnah. Bahkan, diperkirakan jumlah gajah liar Sumatera telah berkurang populasinya menjadi […]

Jakarta (Greeners) – Guna memperingati Hari Perempuan internasional, Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) bersama dengan Konsorsium Pembaharuan Agraria (KPA) melakukan aksi bagi-bagi bunga pada Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) atau […]

Jakarta (Greeners) – Semakin menjamurnya batu akik di tengah masyarakat dikhawatirkan akan merusak lingkungan. Pasalnya, kegandrungan masyarakat terhadap batu yang berasal dari alam ini membuat aktivitas penambangan semakin meningkat dan […]

Jakarta (Greeners) – Ratusan warga di Kecamatan Tambakromo, Kayen, dan Sukolilo, Kabupaten Pati, kembali menuntut Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pati untuk mencabut izin lingkungan eksploitasi tambang dengan izin Nomor 660.1/.767 Tahun […]


Jakarta (Greeners) – Terus meluasnya konflik wilayah di daerah perbatasan Republik Indonesia membuat pemerintah memikirkan ulang bagaimana seharusnya menyelesaikan konflik yang terjadi, terlebih jika berhubungan dengan masyarakat adat. Direktur Jenderal […]

Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) bersama beberapa Lembaga Swadaya Masyarakat akan mengirimkan surat terbuka kepada Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan juga Calon Presiden terpilih periode 2014-2019 untuk segera mengimplementasikan […]

Jakarta (Greeners) – Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo yang juga Calon Presiden dari Partai Demokrasi Indonesia (PDI P) berkunjung ke kantor Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi). pukul 10.30 WIB hari […]