
Sosok


Jakarta (Greeners) – Kebudayaan nusantara sebagai identitas Indonesia penting untuk dipertahankan. Untuk mempertahankannya, Raden Darmawan Dajat Hardjakusumah yang dikenal Acil Bimbo terus menggaungkan cinta budaya melalui gerakan Jaga Lembur. Personil […]

Jakarta (Greeners) – Rahmat Suprihat, penggiat lingkungan sekaligus Guru Bahasa Indonesia di SMP Negeri 55 Kota Bandung, punya tekad membentuk generasi cerdas. Pendidik asal Kota Kembang ini unik. Selain mengajar di […]

Kecintaannya kepada alam membuat Muhammad Ikhwan, pria asal Maros, Sulawesi Selatan berjuang tak henti menyelamatkan tanah kelahirannya dari serbuan industri ekstraktif. Ia menyebut, jika tanah dan lingkungannya menjadi lokasi tambang […]

Jakarta (Greeners) – Air adalah sumber kehidupan. Hal inilah yang membuat Ali Rahmat berjuang menyelamatkannya dari pencemaran melalui risetnya di bidang konservasi tanah dan air. Berkat inovasinya menyelamatkan lingkungan dan […]

Jakarta (Greeners) – Hutan merupakan salah satu warisan untuk masa depan masyarakat adat dan masyarakat lainnya di Indonesia. Dalam melestarikannya, Direktur Eksekutif Kelompok Studi dan Pengembangan Prakarsa Masyarakat (KSPPM), Delima […]


Jakarta (Greeners) – Berbagai riset untuk mencari energi terbarukan pengganti bahan bakar energi fosil terus peneliti lakukan. Hal ini sejalan dengan komitmen pemerintah mengurangi emisi gas rumah kaca. Salah satunya […]

Jakarta (Greeners) – Prof Ocky Karna Radjasa merupakan satu dari tiga ilmuwan lain penerima Anugerah Habibie Prize 2022, khususnya dalam bidang ilmu dasar. Ahli mikrobiologi laut ini mengaku tak pernah […]

Bandung (Greeners) – Demi kualitas hidup yang lebih baik dan sehat, usia tak menjadi penghambat untuk melakukan segudang aktivitas olahraga seperti sepeda. Hal inilah yang mendorong pesepeda senior Cucu Eman […]

Jakarta (Greeners) – Sampah plastik menjadi permasalahan lingkungan yang perlu dapat perhatian. Guna menekan sampah plastik yang terbuang ke lingkungan, musisi sekaligus aktivis lingkungan Nugie mengaku memiliki kebiasaan menghindari produk […]

Jakarta (Greeners) – Jamu masih identik dengan minuman kuno. Meski banyak kandungan manfaatnya bagi kesehatan. Di tangan Hanny Wijaya jamu berupaya naik pamor di tengah arus modernisasi. Adalah Christofora Hanny […]

Jakarta (Greeners) – Kepedulian aktivis lingkungan Prigi Arisandi terhadap sungai dan biota tak perlu diragukan lagi. Salah satu bukti, ia kini menjadi sosok penting di Ecological Observation and Wet Conservation […]

Tumbuh dan berkembang di sebuah kota kecil, asri dan selaras dengan alam di Kabupaten Parigi, Palu, Sulawesi Tengah membuat Chalid Muhammad lebih peka dan peduli dengan alam. Hal itulah yang […]

Jakarta (Greeners) – Menjadi dokter di alam liar bukanlah pilihan umum bagi mayoritas mahasiswa lulusan pendidikan kedokteran. Hal itu tak berlaku bagi Chandra Sembiring Meliala. Berawal dari hobi berpetualang di […]