Ragam Hayati
Bagi kamu para pencinta rujak pasti sudah sering mengonsumsi buah kedondong, kan? Rasanya yang asam-manis sungguh sangat menyegarkan. Mari kita ulas sekilas tentang buah kedondong! Buah ini memiliki nama ilmiah […]
Ikan kembung banyak dikatakan memiliki kandungan protein yang lebih baik dari ikan salmon. Mari berkenalan dengan salah satu jenis ikan kembung yang umum kita konsumsi, Rastrelliger kanagurta atau ikan kembung […]
Jika mendengar kata “Menteng”, tentu kalian sudah tak asing lagi bukan? Selain menjadi salah satu nama jalan di Jakarta, ternyata menteng adalah nama lokal salah satu tanaman yang memiliki nama […]
Gajah Savana Afrika (Loxodonta africana) memiliki nama lain The Bush Elephant, African Bush Elephant, atau Savannah Elephant. Mamalia herbivora berukuran besar ini berasal dari keluarga Elephantidae. Ia berkerabat dengan Loxodonta […]
Jamur Larch Bolete (Suillus grevillei) merupakan salah satu “edible” jamur dari keluarga Suillaceae. Ia juga memiliki nama lain seperti Greville’s Bolete, Lärksopp, atau Tamarack Jack. Selain itu, jamur ini memiliki […]
Jamur Scarlet Berry Truffle atau jamur New Zealand Truffle memiliki nama ilmiah Paurocotylis pila. Ia berasal dari famili Pyronemataceae dan berkerabat dengan Melastiza cornubiensis, Scutellinia trechispora, Pyronema omphalodes, Aleuria aurantia, […]
Tahukah kamu ada satwa yang memiliki kotoran berbentuk kubus? Satwa ini merupakan salah satu herbivora penggali lubang terbesar di dunia dari kelas mamalia. Dia adalah wombat (hidung gundul) yang dikenal […]
Apakah kamu tahu ada berapa spesies lumba-lumba yang dilindungi di Indonesia? Jika belum, simak ulasan berikut, ya. Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan tentang jenis satwa dan tumbuhan yang dilindungi […]
Pernahkah kamu memakan buah campolay? Buah berdaging lembut dan bertekstur seperti tepung ini dapat kamu makan langsung ataupun menjadi bahan campuran dalam pai, kue, salad, dan eskrim. Campolay (Pouteria campechiana) […]
Agaricus bernardii dikenal juga sebagai salty mushroom. Bukan karena rasanya yang asin, melainkan toleransinya yang tinggi pada lingkungan yang sarat garam. Oleh karena itu, jamur ini tumbuh di bukit pasir […]
Minyak ikan kod merupakan salah satu suplemen yang baik untuk tumbuh kembang anak-anak. Seperti namanya, suplemen ini berasal dari minyak hati ikan kod atlantik (Gadus morhua). Ikan ini berasal dari […]
Bagi kamu yang sedang menjalankan diet sehat, pasti sudah tak asing lagi dengan Porang atau iles-iles. Beras porang adalah salah satu yang sering dikonsumsi banyak orang. Tanaman porang (Amorphophallus muelleri) […]
Hydnellum peckii terkenal sebagai jamur Devil’s Tooth, Bleeding Tooth, Strawberries and Cream, atau Bile Tooth. Jamur yang tidak dapat dikonsumsi ini berasal dari family Bankeraceae. Selain itu, jamur ini juga […]