flora
Tak selamanya buah jatuh dekat dari pohonnya. Di Kalimantan Barat terdapat jenis pohon Shore dari suku Dipterocarpaceae, yang buahnya dapat jatuh atau “terbang” menjauhi pohon induknya. Buah unik tersebut dikenal masyarakat dengan nama Tengkawang.
Kemenyan (Styrax sp.) termasuk pohon berukuran besar dari famili Styracaceae. Styrax berasal dari bahasa Yunani kuno yang berarti berbau harum.
Tumbuhan legundi berpotensi untuk dikembangkan sebagai salah satu sumber fitofarmaka atau obat herbal yang telah dibuktikan keamanan dan khasiatnya.
Clathrus archeri meskipun dijuluki sebagai ‘jari iblis’ dan bentuknya menyeramkan, tapi jamur ini termasuk jamur yang tidak berbahaya.
Sebagian orang percaya kalau buah tanaman Tin atau ara (Ficus carica. L) adalah buah suci yang berasal dari surga. Tin yang dalam bahasa inggris disebut fig merupakan tanaman buah anggota […]
Walaupun tergolong sebagai tumbuhan liar, bunga kenikir dapat dijadikan obat herbal yang sangat ampuh, terutama daun-daunnya digunakan secara luas dalam pengobatan tradisional.
Nepenthes rafflesiana merupakan tumbuhan karnivora yang merambat di lantai hutan. Tumbuhan ini biasanya menjebak mangsanya dengan membuka katup bagian atas dari bunga kantungnya.
Padma raksasa (Rafflesia arnoldii) terkenal karena memiliki bunga yang sangat besar, bahkan terbesar di dunia.
Rambutan (Nephelium lappaceum) atau “hairy fruit” merupakan tanaman tropis yang banyak tumbuh di Indonesia. Ternyata, buah berambut ini juga menyimpan banyak manfaat.
Pohon kersen (Muntingia calabura) adalah salah satu pohon yang mudah kita jumpai di pinggir jalan. Fungsi pohon berbuah mungil ini cukup banyak, mulai dari peneduh hingga sumber makanan bagi satwa lain.
Jakarta (Greeners) – Mencuat dengan album trilogi bertemakan lingkungan pada 90-an, membuat Agustinus Gusti Nugroho (44), atau Nugie, tidak lagi asing dengan isu lingkungan. Penyanyi yang aktif menyuarakan isu lingkungan […]
Suweg (Amorphophallus paeoniifolius) merupakan salah satu tanaman langka dari kerabat bunga bangkai raksasa (Amorphophallus titanum) dan iles-iles (Amorphophallus muelleri). Tanaman unik ini masuk ke dalam keluarga Araceae yang memiliki batang […]
Jakarta (Greeners) – Kurangnya Ruang Terbuka Hijau (RTH) yang dimiliki oleh DKI Jakarta ternyata tidak menghilangkan keberadaan biodiversitas (keanekaragaman hayati) baik flora maupun fauna yang dimiliki oleh Ibukota. Terbukti dari […]