energi terbarukan

turbin angin
Inovasi
26 Okt 2017

Turbin angin mengapung pertama di dunia telah diluncurkan. Turbin yang dinamakan Hywind Scotland ini diperkirakan dapat menyediakan energi bersih bagi 20 ribu rumah.

sampah baterai
Inovasi
4 Jul 2017

Baterai bekas merupakan limbah dengan jumlah berlimpah. Untungnya, para peneliti telah menemukan cara untuk mendaur ulang sampah tersebut menjadi baterai sodium-ion.

burung kolibri
Inovasi
10 Feb 2017

Tyer Wind, startup asal Tunisia tengah mengembangkan turbin angin yang meniru prinsip kepakan sayap burung kolibri. Teknologi tersebut mampu menghasilkan turbin yang tidak lagi bersifat linear.

kampung ramah lingkungan
Ide
4 Des 2016

Sebuah komunitas di Findhorn Ecovillage di East Whins, Duneland – Skotlandia, terdiri dari 25 rumah bertenaga angin yang sudah menerapkan perkembangan paling progresif dalam hal keberlanjutan.

ransel pembangkit listrik
Inovasi
23 Nov 2016

Voltaic Systems menawarkan produk terbarunya,yaitu dua buah ransel yang dilengkapi panel surya yang sanggup menjamin kecukupan daya untuk semua kegiatan yang Anda lakukan.

Top