tanaman obat
Tanaman leunca (Solanum nigrum) buahnya biasa masyarakat Indonesia manfaatkan sebagai lalapan. Terkadang tanaman ini dianggap sebagai gulma. Namun hampir seluruh bagian tubuhnya memiliki kandungan yang sangat penting di bidang kesehatan. […]
Nama bunga amarilis memang sedang naik daun saat ini. Selain mempunyai tampilan indah, tanaman hias tersebut juga sering dimanfaatkan untuk kebutuhan obat. Dari sekian banyak spesiesnya, Amaryllis belladonna adalah salah […]
Banyak orang yang mulai mengenal tanaman hawthorn karena khasiatnya menurunkan gula darah. Kelompok ini sejatinya terdiri atas 200 jenis flora, salah satu yang paling populer ialah Crataegus sanguinea atau redhaw […]
Meski dikenal dengan sebutan selada musim dingin, spesies Barbarea stricta tidak tergolong sebagai sayur-sayuran. Flora ini adalah tanaman obat abadi atau dua tahunan, yang memiliki nama lain small-flowered winter-cress atau […]
Saxifraga oppositifolia atau dikenal juga sebagai saxifrage ungu merupakan spesies tanaman herba yang jamak dijumpai di wilayah Arktika. Selain populer akan keindahannya, tumbuhan satu ini juga sering dimanfaatkan sebagai obat […]
Walau tergolong sebagai gulma, manfaat tanaman kirinyuh nyatanya sangat banyak. Flora ini kerap warga manfaatkan untuk mengobat penyakit lambung hingga luka bakar. Bahkan berkat kandungan alelokimianya, tanaman ini berguna sebagai […]
Nama pohon gharqad memang cukup populer. Bukan karena karakteristik habitatnya, namun lebih kepada mitos serta kisah yang terkandung di dalamnya. Bagi orang Yahudi, pohon ini dianggap sakral karena mampu menjadi […]
Melati merupakan kelompok tanaman hias yang tergabung dalam famili Oleaceae. Mereka memiliki 200 ragam spesies yang tersebar ke seluruh dunia, salah satu yang paling populer adalah Jasminum grandiflorum atau melati […]
Pohon tamariska merupakan nama dari golongan tanaman yang berasal dari genus Tamarix. Kelompok ini terdiri atas 50-60 spesies tumbuhan berbunga, salah satu yang paling populer adalah Tamarix gallica atau tamariska […]
Acanthus mollis atau dikenal juga sebagai tanaman kaki beruang adalah sejenis tumbuhan herba abadi yang berasal dari wilayah mediterania. Mereka ahli gabungkan ke dalam famili Acanthaceae, sehingga berkerabat dekat dengan […]
Cuscuta epithymum atau secara global awam sebut dodder, ialah satu dari 160 spesies tali putri yang tersebar di dunia. Tumbuhan gulma ini sering publik sama ratakan dengan jenis Cassytha filiformis, […]
Polypodiaceae merupakan suku paku sejati yang mempunyai anggota terbesar dalam divisi Pteridophyta. Kelompok ini sering masyarakat jadikan sebagai tanaman hias, seperti varietas paku tanduk rusa dan paku sarang burung. Asplenium […]
Cleome rutidosperma adalah sejenis tanaman liar yang berkembang secara sempurna di daerah lembap dan beriklim panas. Mereka mempunyai daya adaptasi tinggi, sehingga dapat dengan mudah tertanam di berbagai kawasan. Maman […]