
Aksi


Jakarta (Greeners) – Peringatan World Coconut Day 2023 atau Hari Kelapa Sedunia di Kabupaten Gorontalo, Sulawesi Utara pada 21-25 September 2023 menghasilkan beragam kerja sama. Hal itu untuk mendorong terwujudnya […]

Jakarta (Greeners) – Udara di empat wilayah di Kota Surabaya terkontaminasi mikroplastik yang berbeda. Hal ini terbukti melalui penelitian oleh Yayasan Kajian Ekologi dan Konservasi Lahan Basah atau Ecological Observation […]

Jakarta (Greeners) – Telapak Badan Teritorial Jawa Timur dan Ecological Observation and Wetland Conservation (Ecoton) melakukan aksi penolakan penebangan Hutan Lindung Mendiro Wonosalam, Jombang. Sebanyak 25 lebih massa membawa alat […]

Jakarta (Greeners) – Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) gelar Aksi Nyata Revolusi Mental Bersih-bersih Gunung Gede Pangrango. Mereka melibatkan anak-anak muda di Taman Nasional Gunung Gede […]

Jakarta (Greeners) – Taman Margasatwa Ragunan (TMR) kini secara mandiri mengubah limbah organik, terutama kotoran hewan, menjadi gas dan tenaga listrik. TMR menjadi taman konservasi pertama yang memiliki program Waste […]


Jakarta (Greeners) – Yosi Project Pop mengajak anak muda untuk meningkatkan nasionalisme lewat literasi digital. Menurut penyayi sekaligus pembawa acara tersebut, literasi digital dapat meningkatkan pengetahuan, keterampilan dan sikap yang […]

Jakarta (Greeners) – Maraknya perburuan dan perdagangan satwa liar oleh masyarakat menjadi ancaman tersendiri. Situasi tersebut kian parah dengan menjadikan satwa liar sebagai hewan peliharaan. Apalagi, marak pula satwa liar […]

Jakarta (Greeners) – Yayasan Konservasi Alam Nusantara (YKAN) kembali mengajak publik melestarikan alam melalui kampanye tahunannya. Kali ini, bertemakan “Misi Lestari 2023: See Nature” yang menghadirkan kontes fotografi dan lari. […]

Jakarta (Greeners) – Pemerintah Kabupaten Berau dan Yayasan Konservasi Alam Nusantara (YKAN) meluncurkan Program Mangrove Sahabat Tambak Lestari (MESTI) dengan dukungan Chevron. Program MESTI ini akan berlangsung selama tiga tahun […]

Jakarta (Greeners) – Waste4Change berhasil menjadi pemenang dalam program Climate Impact Innovations Challenge (CIIC) 2023, trek ocean atau kelautan. Kemenangan ini telah diumumkan di acara CIIC 2023 Grand Finale di […]

Jakarta (Greeners) – Proyek Cirebon Ocean Official Development Assistance (ODA) telah meningkatkan kapasitas para ahli kelautan Indonesia. Proyek tersebut merupakan kerja sama antara Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) […]

Jakarta (Greeners) – Ekowisata hiu paus di Kabupaten Sumbawa, Nusa Tenggara Barat, menjadi salah satu sumber ekonomi biru yang bernilai ekonomi tinggi. Ekonomi biru merupakan salah satu target nasional yang […]

Jakarta (Greeners) – Jurnalisme lingkungan berperan penting dalam mengangkat fakta hingga membentuk solusi bagi permasalahan lingkungan hidup. Dalam edisi Editorial Trip di Bandung, Greeners.co menggelar Campus Visit di UIN Sunan […]