4. Selalu menjaga kebersihan
Mikroorganisme rentan untuk tumbuh di musim hujan, sehingga kebersihan di lingkungan sekitar kita perlu dijaga dengan baik. Tak hanya kebersihan lingkungan saja yang perlu dijaga, kebersihan tubuh pun perlu diperhatikan. Selama musim hujan, jangan lupa untuk selalu mencuci tangan dan mandi ya! Dengan selalu menjaga kebersihan tubuh, niscaya tubuh pun akan tetap sehat dan bugar.