
Tips


Menjaga sepatu dalam kondisi sempurna bisa jadi hal yang menantang. Kamu pun harus selalu hati-hati agar sepatumu tidak mudah kotor. Namun, seiring pemakaiannya setiap hari, tentu sepatu mulai terlihat usang […]

Iduladha identik dengan mengonsumsi olahan masakan berbahan daging. Makanan hidangan favorit ini biasanya diolah menjadi berbagai macam menu seperti rendang, semur, sate, dan lainnya. Namun, terkadang kita lupa membatasi diri […]

Kemeja putih adalah pakaian yang cocok dikenakan dalam acara formal maupun informal. Namun, perlu berhati-hati saat mengenakan kemeja dengan warna bersih, sebab kemeja putihmu akan terlihat kotor saat terkena noda. […]

Sobat Greeners mungkin kamu sering mencuci seprai dan selimut secara teratur. Tetapi, kapan terakhir kali kamu membersihkan bantal? Sayangnya, sebagian besar dari kita lupa untuk mencuci barang ini. Tahukah kamu? […]

Sistem pencernaan memiliki fungsi untuk memecah makanan yang kamu makan menjadi nutrisi yang tubuh butuhkan. Jika kamu mengabaikan kesehatan pencernaan, tubuh kamu bisa bermasalah dalam menyerap nutrisi penting tersebut lho, […]


Menyantap berbagai makanan saat Lebaran tentu melezatkan. Sebab, momen ini identik dengan berbagai macam hidangan. Mulai dari yang gurih hingga manis, seperti ketupat, opor, rendang, sampai kue-kue kering. Seluruh makanan […]

Menjelang Hari Raya Idul Fitri, banyak orang menyambutnya dengan penuh antusias. Mereka memiliki berbagai cara untuk menyambutnya. Salah satunya tradisi mengirim bingkisan atau hampers kepada kerabat terdekat. Bingkisan ini seringkali […]

Menjelang Idulfitri, sebagian besar masyarakat bersiap-siap pulang ke kampung halaman atau mudik. Bagaimana dengan Sobat Greeners, apakah sudah siap-siap juga untuk mudik? Jika kamu ingin pulang ke kampung halaman untuk […]

Memiliki rumah yang rapi dan bersih tentu dapat memberikan ketenangan saat kita di rumah. Salah satu hal yang bisa kamu lakukan untuk menciptakan rumah yang rapi dan berkelanjutan adalah mulai […]

Menjaga kesehatan tubuh selama bulan Ramadan merupakan salah satu yang perlu kita perhatikan lho Sobat Greeners! Sebab, dengan kita menjaga kesehatan tubuh, kita bisa lebih mudah menjalani aktivitas sehari-hari selama […]

Sobat Greeners, jika kamu tertarik suasana minimalis dan berusaha mempertahankan rumah yang rapi, saatnya mulai merapikan barang-barang kamu. Merapikan adalah langkah penting menuju kehidupan minimalis. Tapi tak hanya cukup dengan […]

Masalah pengelolaan sampah masih menjadi prioritas saat ini. Sebagian besar masyarakat belum menyadari bahaya dari sampah yang menumpuk setiap harinya. Oleh karena itu, Sobat Greeners kini waktunya mengembangkan kebiasaan zero […]

Composting atau pengomposan merupakan salah satu cara yang paling mudah kamu lakukan untuk mengurangi timbulan sampah di rumah. Alih-alih kamu buang begitu saja, ternyata sampah rumah tangga seperti sisa makanan […]