Mengalami Gangguan Pencernaan? Hindari 6 Makanan Ini

Reading time: 4 menit
gangguan pencernaan

Ilustrasi foto : pixabay.com

  1. Cokelat dan kafein

Cokelat dan minuman berkafein seperti kopi sebaiknya kita jauhi ketika sedang mengalami masalah pada perut, terutama apabila sedang mengalami diare. Cokelat dan minuman berkafein mengandung zat asam yang dapat mengiritasi lambung. Akibatnya, produksi asam dalam lambung akan meningkat dan dapat memperparah kondisi diare. Maka dari itu, cokelat dan minuman berkafein perlu dihindari.

Top