ular sanca batik
Fauna
11 Mei 2018

Phyton reticulatus atau akrab dikenal sebagai ular sanca, merupakan jenis ular yang tidak berbisa atau non-venomous. Reptil satu ini memiliki kulit dengan motif atau corak seperti batik.

penyu belimbing
Fauna
20 Mar 2018

Jika ada nominasi hewan yang dijuluki “Penjelajah Samudra”, bisa jadi penyu adalah pemenangnya. Fakta menjelaskan bahwa penyu dapat menempuh jarak ribuan kilometer untuk bermigrasi bahkan hingga menyeberangi benua yang berbeda.

Laman
10 Jul 2017

Kura-kura termasuk dalam kelompok reptil tertua di dunia yang sudah ada di Bumi sejak 200 juta tahun yang lalu. Selain itu, makhluk hidup berdarah dingin ini memiliki rentang usia yang […]

sioux
Komunitas
6 Apr 2017

Banyak orang beranggapan yang salah mengenai ular dan sangat takut dengan ular. Untuk mengubah paradigma buruk tentang ular, komunitas Sioux hadir di tengah masyarakat.

Top