Flora

bunga asoka
Flora
29 Agu 2016

Kata “Asoka” berasal dari bahasa Sanskerta, yang berarti bebas dari kesedihan Selain bermanfaat sebagai tanaman hias, bunga asoka juga memiliki khasiat terutama bagi kesehatan.

Flora
16 Mei 2016

Bunga pukul delapan (Turnera subulata) ditemukan tumbuh liar di tempat-tempat yang terkena sinar matahari langsung atau sedikit terlindungi. Meski liar, tumbuhan berbunga ini memiliki banyak khasiat.

Flora
6 Mar 2016

Walaupun tergolong sebagai tumbuhan liar, bunga kenikir dapat dijadikan obat herbal yang sangat ampuh, terutama daun-daunnya digunakan secara luas dalam pengobatan tradisional.

Flora
21 Des 2015

Rambutan (Nephelium lappaceum) atau “hairy fruit” merupakan tanaman tropis yang banyak tumbuh di Indonesia. Ternyata, buah berambut ini juga menyimpan banyak manfaat.

Flora
5 Des 2015

Pohon kersen (Muntingia calabura) adalah salah satu pohon yang mudah kita jumpai di pinggir jalan. Fungsi pohon berbuah mungil ini cukup banyak, mulai dari peneduh hingga sumber makanan bagi satwa lain.

Flora
9 Nov 2015

Suweg (Amorphophallus paeoniifolius) merupakan salah satu tanaman langka dari kerabat bunga bangkai raksasa (Amorphophallus titanum) dan iles-iles (Amorphophallus muelleri). Tanaman unik ini masuk ke dalam keluarga Araceae yang memiliki batang […]

Flora
17 Okt 2015

Berkurangnya RTH Jakarta akibat betonisasi, seperti pembangunan gedung-gedung pencakar langit, mall yang megah, pemukiman dan industri menyebabkan habitat alami Jakarta semakin tertekan. Salah satunya adalah salak condet. Salak condet yang […]

Flora
29 Sep 2015

Persaingan pasar antara bawang merah lokal dan bawang merah impor terbilang ketat. Hal ini juga berimbas pada kesejahteraan petani lokal yang membudidayakan bawang merah. Lebih dari sekadar komoditas yang bisa […]

Flora
21 Sep 2015

Tanaman kumis kucing (Orthosiphon aristatus) pernah menjadi komoditas yang memiliki nilai jual tinggi asal Indonesia. Menurut sejumlah catatan sejarah Indonesia, tanaman kumis kucing juga menjadi salah satu komoditas andalan Indonesia […]

Top